Kelebihan dan kekurangan Kamera Canon EOS 600D Kit
Canon EOS 600D
Kit – Kamera DSLR Berkualitas
Popularitas di Indonesia
Ingin memiliki kamera DSLR yang berkualitas? Kamera Canon EOS 600D Kit adalah jawabannya. Kamera DSLR ini menghadirkan spesifikasi dan fitur terkini, seperti kehadiran fitur Full HD Movies dengan dukungan 9 titik autofocus yang memudahkan penggunanya untuk melakukan pengambilan gambar dengan berbagai posisi. Selain itu, Canon EOS 600D Kit memiliki lensa dengan resolusi 18MP dengan memori, SDHC atau SDXC. Tidak heran, kamera DSLR ini cukup populer digunakan oleh fotografer pemula maupun profesional. Ibaratnya, kamera Canon EOS 600D akan menjadi sahabat terbaik dalam mengabadikan berbagai foto yang berkulitas dan hasil gambar yang jernih dan tajam.Informasi Terkini
Dengan kamera DSLR Canon EOS 600D Kit ini Anda dapat menikmati pengalaman fotografi yang tidak terlupakan. Berbagai gambar bisa diabadikan dengan berbagai fitur fotografi yang mutakhir, serta menjadi sarana untuk mengekspolorasi dunia fotografi. Canon EOS 600D Kit menawarkan spesifikasi dan fitur-fitur terkini yang memungkinkan Anda untuk menghasilkan gambar yang jernih dan tajam. Selain itu, desain yang dimiliki kamera Canon EOS 600D Kit ini cukup simpel dan terlihat elegan, namun tetap mudah untuk dibawa kemana-mana.Keistimewaan
Kamera Canon EOS 600D Kit hadir dengan sensor APS-C CMOS dengan resolusi 18 megapiksel. Produsennya, Canon mengklaim gambar yang dihasilkan lebih detail dan jernih. Selain itu, dengan resolusi yang dimilikinya, hasil foto dapat dicetak dalam ukuran yang cukup besar dan lebih fleksibel dalam menghasilkan gambar dengan berbagai variasi yang ada.Kelebihan
Kamera ini juga memiliki ISO range 100-6400 yang dapat diperluas hingga ISO 12800. Kondisi ini memungkinkan Canon EOS 600D Kit dapat menghasilkan gambar berkualitas di tingkat pencahayaan minim, meski tidak digunakan lampu flash.Selain itu, kamera Canon EOS 600D ini juga mengandalkan sensor 14-bit DIGIC 4 yang mampu menghasilkan reproduksi warna yang sangat bagus, serta gradasi tonal yang halus, dan dominasi gambar yang baik terhadap noise. Kamera ini juga dilengkapi dengan fitur Scene Intelligent Auto untuk analisis setiap adegan foto dan memilih setting kamera yang sesuai. Selain itu, Canon EOS 600D Kit ini juga dibekali dengan kemampuan merekam video beresolusi Full HD EOS dan teknologi video snapshot untuk merekam video berdurasi pendek dan kemudian disambungkan dalam satu file. Kamera ini juga memiliki perbesaran zoom 3-10x perbesaran.
Kekurangan
Sedangkan kekurangan kamera Canon EOS 600 Kit ini termasuk sulit ditemukan, mengingat kamera DSLR ini telah terkenal canggih dan handal.Informasi Lainnya
Kamera Canon EOS 600D ini mengusung sejumlah fitur yang sangat membantu para penggunanya. Seperti Teknologi Basic+ untuk pengaturan dasar secara otomatis, kontrol Flash terintegrasi, juga cukup kompatibel digunakan di semua Lensa EF dan EF-S. Kamera ini juga hadir dengan Lensa Kit Canon yang cukup lengkap mulai 18-55mm dan 18-135mm. Selain itu, layar yang dimilikinya juga dapat berputar 360 derajat. Saat ini harga baru Canon EOS 600D berkisar Rp 5.850.000, serta harga second Canon EOS 600D dimulai di level Rp 4.500.000.Sumber : http://id.priceprice.com/Canon-EOS-600D-Kit-287
Posting Komentar
Posting Komentar